Qatar (IReportase) – Gelaran lima tahunan ajang bergengsi sepakbola di planet bumi menorehkan kesebelasan Argentina yang memiliki julukan Tim Tango menjadi juara pada perhelatan ini.
Baca juga : Messi Bawa Argentina Juara Piala Dunia 2022
Tim Tango yang dipimpin Lionel Messi bukan hanya meraih juara pada turnamen ini, akan tetapi torehan prestasi mendominasi pada daftar terbaik yang unjuk gigi pada Piala Dunia tahun 2022 yang digelar di Negara Qatar.
Berikut daftar terbaik dari ajang Piala Dunia 2022 :
- Pemain Muda Terbaik: Enzo Fernandez (Argentina)
- Penjaga Gawang Terbaik: Emiliano Martinez (Argentina)
- Pencetak Gol Terbanyak: Kylian Mbappe (Prancis)
- Pemain Terbaik: Lionel Messi (Argentina)
- Runner-up Piala Dunia 2022: Prancis
- Juara Piala Dunia 2022: Argentina
(IR-06)